Rahasia Gerakan Solat Nabi

165 Sifat Nabi Muhammad SAW Yang Patut Diteladani

Inilah 165 Kebiasaan Nabi Saw Yang Harus Kamu Ketahui

Bab 1

Kebiasaan-kebiasaan Nabi Saw Sekitar Shalat :

Kebiasaan Ke-1:   SELALU SHALAT SUNNAH FAJAR
Kebiasaan Ke-2:  MERINGANKAN SHALAT SUNNAH FAJAR
Kebiasaan Ke-3: MEMBACA SURAT AL-IKHLAS DAN AL-KAFIRUN DALAM SHALAT FAJAR (Ayat Lain yang Dibaca Nabi dalam Shalat Sunnah Fajar).
Kebiasaan Ke-4:  BERBARING SEJENAK SETELAH SHALAT SUNNAH FAJAR.
Kebiasaan Ke-5:  MENGERJAKAN SHALAT SUNNAH DI RUMAH.
Kebiasaan Ke-6:  SELALU SHALAT SUNNAH EMPAT RAKAAT SEBELUM ZHUHUR.
Kebiasaan Ke-7:  MENGGANTI DENGAN EMPAT RAKAAT SETELAH ZHUHUR JIKA TIDAK SEMPAT SHALAT SEBELUMNYA.
Kebiasaan Ke-8:  SHALAT SUNNAH DUA ATAU EMPAT RAKAAT SEBELUM ASHAR.
Kebiasaan Ke-9:  SHALAT SUNNAH DUA RAKAAT  SESUDAH MAGHRIB.     
Kebiasaan Ke-10: SHALAT SUNNAH SETELAH ISYA.
Kebiasaan Ke-11: MENGAKHIRKAN SHALAT ISYA.
Kebiasaan Ke-12: MEMANJANGKAN RAKAAT PERTAMA DAN MEMENDEKKAN RAKAAT
KEDUA.
Kebiasaan Ke-13: SELALU SHALAT MALAM  (Waktu Shalat Malam Rasulullah Shallallahu Alaihi wa Sallam).
Kebiasaan Ke-14: MENGGOSOK GIGI APABILA BANGUN MALAM.
Kebiasaan Ke-15: MEMBUKA SHALAT MALAM DENGAN DUA RAKAAT RINGAN.
Kebiasaan Ke-16: SHALAT MALAM SEBELAS RAKAAT  (Format Shalat Malam Nabi Sebelas Rakaat).
Kebiasaan Ke-17: MEMANJANGKAN SHALAT MALAMNYA.
Kebiasaan Ke-18: MEMBACA SURAT AL-A’LA, AL-KAFIRUN DAN AL-IKHLAS DALAM SHALAT WITIR.
Kebiasaan Ke-19: MENGGANTI SHALAT MALAM DI SIANG HARI JIKA BERHALANGAN.
Kebiasaan Ke-20: SHALAT DHUHA EMPAT RAKAAT.
Kebiasaan Ke-21: TETAP DUDUK HINGGA MATAHARI BERSINAR SETELAH SHALAT SUBUH.
Kebiasaan Ke-22: MELURUSKAN SHAF SEBELUM MULAI SHALAT JAMAAH.
Kebiasaan Ke-23: MENGANGKAT KEDUA TANGAN SAAT TAKBIRATUL IHRAM, AKAN RUKU’ DAN BANGUN DARI RUKU.
Kebiasaan Ke-24: MELETAKKAN TANGAN KANAN DI ATAS TANGAN KIRI.   
Kebiasaan Ke-25: MENGARAHKAN PANDANGAN KE TEMPAT SUJUD.
Kebiasaan Ke-26: MERENGGANGKAN KEDUA TANGAN KETIKA SUJUD HINGGA TAMPAK KETIAKNYA YANG PUTIH.
Kebiasaan Ke-27: MEMBERI ISYARAT DENGAN JARI TELUNJUK KETIKA TASYAHHUD DAN MENGARAHKAN PANDANGAN KE ARAH JARI TELUNJUK.
Kebiasaan Ke-28: MERINGANKAN TASYAHHUD PERTAMA.
Kebiasaan Ke-29: MERINGANKAN SHALAT JIKA BERJAMAAH.         
Kebiasaan Ke-30: MENGHADAP KE ARAH KANAN MAKMUM SELESAI SHALAT JAMAAH.  Kebiasaan Ke-31: BERSEGERA KE MASJID BEGITU MASUK WAKTU SHALAT.
Kebiasaan Ke-32: SELALU MEMPERBARUI WUDHU SETIAP KALI AKAN SHALAT.
Kebiasaan Ke-33: TIDAK MENSHALATKAN JENAZAH YANG MASIH BERHUTANG.
Kebiasaan Ke-34: MENANCAPKAN TOMBAK SEBAGAI PEMBATAS JIKA SHALAT DI TANAH LAPANG.
Kebiasaan Ke-35: MENGAJARI SHALAT KEPADA ORANG YANG BARU MASUK ISLAM.

165 Sifat Nabi Muhammad SAW Yang Patut Diteladani

Bab 2

Kebiasaan-kebiasaan Nabi Saw di Hari Jum’at dan Dua Hari Raya ;

Kebiasaan Ke-36: MEMBACA SURAT AS-SAJDAH DAN AL-INSAN DALAM SHALAT SUBUH DI HARI JUM’AT.
Kebiasaan Ke-37: MEMOTONG KUKU DAN KUMIS SETIAP HARI JUM’AT.   
Kebiasaan Ke-38: MANDI PADA HARI JUM’AT.
Kebiasaan Ke-39: MEMAKAI PAKAIAN TERBAIK UNTUK SHALAT JUM’AT.
Kebiasaan Ke-40: MEMENDEKKAN KHUTBAH JUM’AT DAN MEMANJANGKAN SHALAT.       Kebiasaan Ke-41: SERIUS DALAM KHUTBAHNYA DAN TIDAK BERGURAU.
Kebiasaan Ke-42: DUDUK DI ANTARA DUA KHUTBAH JUM’AT.
Kebiasaan Ke-43: MEMBACA SURAT AL-A’LA DAN AL-GHASYIYAH DALAM SHALAT JUM’AT.
Kebiasaan Ke-44: SHALAT SUNNAH SETELAH  JUM’AT.
Kebiasaan Ke-45: TIDAK LANGSUNG SHALAT SUNNAH SETELAH JUM’AT.
Kebiasaan Ke-46: MANDI SEBELUM BERANGKAT SHALAT ID.
Kebiasaan Ke- 47: MEMAKAI PAKAIAN TERBAIK KETIKA SHALAT ID.
Kebiasaan Ke-48: MAKAN TERLEBIH DAHULU SEBELUM BERANGKAT SHALAT IDUL FITHRI.
Kebiasaan Ke-49: BARU MAKAN SEPULANG DARI MELAKSANAKAN SHALAT  IDUL ADHA.
Kebiasaan Ke-50: SHALAT ID DI TANAH LAPANG.
Kebiasaan Ke-51: MENGAJAK SEMUA KELUARGANYA KE TEMPAT SHALAT ID.
Kebiasaan Ke-52: MEMPELAMBAT PELAKSANAAN SHALAT IDUL FITHRI DAN MEMPERCEPAT PELAKSANAAN SHALAT IDUL ADHA.
Kebiasaan Ke-53: LANGSUNG SHALAT ID TANPA ADZAN DAN IQAMAT.     
Kebiasaan Ke-54: DUA KALI KHUTBAH DENGAN DISELINGI DUDUK.
Kebiasaan Ke-55: PERGI DAN PULANG MELALUI JALAN YANG BERBEDA.
Kebiasaan Ke-56: BERJALAN KAKI MENUJU TEMPAT SHALAT ID.
Kebiasaan Ke-57: MEMBACA SURAT QAAF DAN AL-QAMAR  DALAM SHALAT ID.
Kebiasaan Ke-58: MENYEMBELIH HEWAN KURBAN DI TEMPAT PELAKSANAAN SHALAT ID.

Bab 3

Kebiasaan-kebiasaan Nabi Saw  dalam Masalah Puasa ;

Kebiasaan Ke-59: PUASA DAN BERBUKA SECARA SEIMBANG.
Kebiasaan Ke-60: BERBUKA PUASA SEBELUM SHALAT MAGHRIB.
Kebiasaan Ke-61: BERBUKA DENGAN KORMA.
Kebiasaan Ke-62: TETAP PUASA MESKIPUN BANGUN DALAM KEADAAN JUNUB.
Kebiasaan Ke-63: BERPUASA JIKA TIDAK MENDAPATKAN MAKANAN DI PAGI HARI.
Kebiasaan Ke-64: MEMBATALKAN PUASA SUNNAH JIKA MEMANG INGIN MAKAN.
Kebiasaan Ke-65: BANYAK PUASA DI BULAN SYA’BAN.
Kebiasaan Ke-66: PUASA ENAM HARI SYAWAL.
Kebiasaan Ke-67: PUASA HARI ARAFAH.
Kebiasaan Ke-68: PUASA ASYURA ATAU SEPULUH MUHARAM.
Kebiasaan Ke-69: PUASA HARI SENIN DAN KAMIS.
Kebiasaan Ke-70: PUASA TANGGAL 13, 14, DAN 15 SETIAP BULAN.
Kebiasaan Ke-71: MENCIUM ISTRI DI SIANG HARI.

Bab 4

Kebiasaan-kebiasaan Nabi Saw di Bulan Ramadhan ;

Kebiasaan Ke-72: MEMPERBANYAK SEDEKAH.
Kebiasaan Ke-73: MEMPERBANYAK MEMBACA AL-QUR‘AN.
Kebiasaan Ke-74: MENGAKHIRKAN WAKTU SAHUR.
Kebiasaan Ke-75: PUASA WISHAL.
Kebiasaan Ke-76: MEMPERBANYAK SHALAT MALAM (MENGHIDUPKAN MALAM RAMADHAN).
Kebiasaan Ke-77: I’TIKAF.
Kebiasaan Ke-78: MENGHIDUPKAN SEPULUH MALAM TERAKHIR DAN MEMBANGUNKAN KELUARGANYA.
Kebiasaan Ke-79: MENYURUH PARA SAHABAT AGAR BERSUNGGUH-SUNGGUH MENCARI LAILATUL QADAR.

Bab 5

Kebiasaan-kebiasaan Nabi Saw dalam Makan dan Minum ;

Kebiasaan Ke-80: TIDAK PERNAH MENCELA MAKANAN.
Kebiasaan Ke-81: TIDAK MAKAN SAMBIL BERSANDAR.
Kebiasaan Ke-82: MAKAN DAN MINUM DENGAN TANGAN KANAN.
Kebiasaan Ke-83: MAKAN DENGAN TIGA JARI.
Kebiasaan Ke-84: MENJILATI JARI-JEMARI DAN TEMPAT MAKAN SELESAI MAKAN.
Kebiasaan Ke-85: MENGAMBIL NAFAS TIGA KALI KETIKA MINUM.
Kebiasaan Ke-86: MINUM DENGAN DUDUK.
Kebiasaan Ke-87: MULAI MAKAN DARI PINGGIR TEMPAT MAKAN.
Kebiasaan Ke-88: BERDOA SEBELUM DAN SESUDAH MAKAN.
Kebiasaan Ke-89: TIDAK PERNAH KENYANG DUA HARI BERTURUT-TURUT.
Kebiasaan Ke-90: TIDAK PERNAH MAKAN DI DEPAN MEJA MAKAN.

Bab 6

Kebiasaan-kebiasaan Nabi Saw dalam Tidurnya ;
Kebiasaan Ke-91: TIDUR DALAM KEADAAN SUCI.
Kebiasaan Ke-92: TIDUR DI ATAS BAHU SEBELAH KANAN.
Kebiasaan Ke-93: MELETAKKAN TANGAN DI BAWAH PIPI.
Kebiasaan Ke-94: MENIUP KEDUA TANGAN DAN MEMBACA DOA LALU MENGUSAPKANNYA KE BADAN.
Kebiasaan Ke-95: TIDAK SUKA TIDUR SEBELUM ISYA.
Kebiasaan Ke-96: TIDUR PADA AWAL MALAM DAN BANGUN DI SEPERTIGA AKHIR.
Kebiasaan Ke-97: BERWUDHU DULU JIKA AKAN TIDUR DALAM KEADAAN JUNUB.
Kebiasaan Ke-98: BERDOA SEBELUM DAN SETELAH BANGUN TIDUR.
Kebiasaan Ke-99: MEMBACA DOA JIKA TERJAGA DARI TIDUR.       
Kebiasaan Ke-100: TIDUR MATANYA NAMUN TIDAK TIDUR HATINYA.
Kebiasaan Ke-101: MENYILANGKAN KAKI JIKA TIDUR DI MASJID.
Kebiasaan Ke-102: TIDUR HANYA BERALASKAN TIKAR.
Kebiasaan Ke-103: TIDAK MENYUKAI TIDUR TENGKURAP.

Bab 7

Kebiasaan-kebiasaan Nabi Saw dalam Bepergian ;

Kebiasaan Ke-104: BERLINDUNG KEPADA ALLAH DARI BEBAN PERJALANAN JIKA HENDAK BEPERGIAN.   
Kebiasaan Ke-105: SENANG BEPERGIAN PADA HARI KAMIS.
Kebiasaan Ke-106: SENANG PERGI PADA PAGI HARI.
Kebiasaan Ke-107: MENYEMPATKAN TIDUR DALAM PERJALANAN DI MALAM HARI.
Kebiasaan Ke-108: MELINDUNGI DIRI ATAU MENJAUH JIKA BUANG HAJAT.
Kebiasaan Ke-109: BERADA DI BARISAN BELAKANG SAAT BEPERGIAN.     
Kebiasaan Ke-110:  BERTAKBIR TIGA KALI KETIKA TELAH BERADA DI ATAS KENDARAAN.
Kebiasaan Ke-111:  BERTAKBIR SAAT JALANAN NAIK DAN BERTASBIH SAAT JALANAN MENURUN.
Kebiasaan Ke-112: BERDOA JIKA TIBA WAKTU MALAM.
Kebiasaan Ke-113: BERDOA JIKA MELIHAT FAJAR DALAM PERJALANAN.
Kebiasaan Ke-114: BERDOA KETIKA KEMBALI DARI BEPERGIAN.
Kebiasaan Ke-115: MENDATANGI MASJID TERLEBIH  DAHULU SAAT BARU TIBA DAN SHALAT DUA RAKAAT.
Kebiasaan Ke-116: MENGUNDI ISTRI-ISTRINYA JIKA BEPERGIAN.
Kebiasaan Ke-117:  MENJAMAK SHALAT DALAM BEPERGIAN.
Kebiasaan Ke-118: SHALAT DI ATAS KENDARAAN.
Kebiasaan Ke-119: MENGHADAP KE ARAH KIBLAT TERLEBIH DAHULU JIKA SHALAT DI ATAS KENDARAAN.
Kebiasaan Ke-120: MENDOAKAN ORANG YANG DITINGGAL PERGI.
Kebiasaan Ke-121: MENDOAKAN ORANG YANG AKAN BEPERGIAN.
Kebiasaan Ke-122: MEMBERI BAGIAN TERSENDIRI KEPADA ORANG YANG DIUTUS PERGI.

Bab 8
Kebiasaan-kebiasaan Nabi Saw dalam Dzikir dan Doanya ;

Kebiasaan Ke-123: SENANG BERDOA DENGAN DOA YANG RINGKAS.
Kebiasaan Ke-124: MEMBACA ISTIGHFAR TIGA KALI DAN BERDZIKIR SELEPAS SHALAT.
Kebiasaan Ke-125: MEMBACA ISTIGHFAR TUJUH PULUH KALI HINGGA SERATUS KALI SETIAP  HARI.       
Kebiasaan Ke-126: MEMBACA SHALAWAT DAN SALAM ATAS DIRINYA JIKA MASUK DAN KELUAR DARI MASJID.
Kebiasaan Ke-127: MEMBACA DOA DI PAGI DAN SORE HARI.
Kebiasaan Ke-128: MEMBACA DOA DI AKHIR MAJLIS.
Kebiasaan Ke-129: MEMBACA DOA SAAT KELUAR RUMAH.
Kebiasaan Ke-130: BERDOA JIKA MASUK DAN KELUAR KAMAR KECIL.
Kebiasaan Ke-131: BERDOA JIKA MEMAKAI PAKAIAN BARU.
Kebiasaan Ke-132: BERDOA JIKA MERASA SAKIT.
Kebiasaan Ke-133: BERDOA JIKA MELIHAT BULAN.
Kebiasaan Ke-134: MEMANJATKAN DOA DI SAAT SULIT.
Kebiasaan Ke-135: BERDOA JIKA TAKUT PADA SUATU KAUM DAN SAAT BERTEMU MUSUH.
Kebiasaan Ke-136: BERDOA JIKA BERTIUP ANGIN KENCANG.

Bab 9

Pernik-pernik Kebiasaan Nabi Saw ;

Kebiasaan Ke-137: SELALU MENGINGAT ALLAH DI SETIAP WAKTU.
Kebiasaan Ke-138: MENGULANGI PERKATAAN HINGGA TIGA KALI DAN BICARA DENGAN SUARA YANG JELAS.
Kebiasaan Ke-139: SELALU MENDAHULUKAN YANG KANAN.
Kebiasaan Ke-140: MENUTUP MULUT DAN MERENDAHKAN SUARA APABILA BERSIN.
Kebiasaan Ke-141: TIDAK MENOLAK JIKA DIBERI MINYAK WANGI.
Kebiasaan Ke-142: TIDAK PERNAH MENOLAK HADIAH.
Kebiasaan Ke-143: SELALU MEMILIH YANG LEBIH MUDAH.
Kebiasaan Ke-144: BERSUJUD SYUKUR JIKA MENDAPAT KABAR GEMBIRA.
Kebiasaan Ke-145: BERSUJUD TILAWAH JIKA MEMBACA AYAT SAJDAH.
Kebiasaan Ke-146: TIDAK DATANG KE RUMAH PADA WAKTU MALAM MELAINKAN PADA PAGI DAN SORE HARI.
Kebiasaan Ke-147: TIDAK SUKA BERBINCANG-BINCANG SETELAH ISYA.
Kebiasaan Ke-148: TIDAK SENANG MENYIMPAN HARTA DAN SELALU MEMBERI JIKA ADA YANG MEMINTA.
Kebiasaan Ke-149: MENGULANG SALAM HINGGA TIGA KALI.
Kebiasaan Ke-150: TURUT MENGERJAKAN PEKERJAAN RUMAH.
Kebiasaan Ke-151: PERGI KE MASJID QUBA SETIAP SABTU.
Kebiasaan Ke-152: SANGAT MARAH JIKA HUKUM ALLAH DILANGGAR NAMUN TIDAK MARAH JIKA DIRINYA DISAKITI.
Kebiasaan Ke-153: BERUBAH WARNA MUKANYA JIKA TIDAK MENYUKAI SESUATU.
Kebiasaan Ke-154: MEMILIH WAKTU YANG TEPAT DALAM MENASEHATI.
Kebiasaan Ke-155: TIDAK BOHONG DALAM BERGURAU.
Kebiasaan Ke-156: BERDIRI APABILA MELIHAT IRINGAN JENAZAH.
Kebiasaan Ke-157: BARU MENGANGKAT PAKAIAN JIKA TELAH DEKAT DENGAN TANAH SAAT BUANG HAJAT.
Kebiasaan Ke-158: BUANG AIR KECIL DENGAN JONGKOK.
Kebiasaan Ke-159: BERMUSYAWARAH JIKA MEMBICARAKAN SUATU MASALAH YANG PENTING.
Kebiasaan Ke-160: MENYURUH ISTRINYA AGAR MEMAKAI KAIN JIKA INGIN MENGGAULINYA DALAM KEADAAN HAIDH.
Kebiasaan Ke-161: MENYURUH SESUAI KEMAMPUAN.
Kebiasaan Ke-162: MENGGANTI NAMA YANG JELEK DENGAN NAMA YANG BAGUS.
Kebiasaan Ke-163: BERSERI WAJAHNYA JIKA SEDANG GEMBIRA.
Kebiasaan Ke-164: MENINGGALKAN SESUATU DI TEMPAT DUDUKNYA APABILA HENDAK KEMBALI LAGI.
Kebiasaan Ke-165: TIDAK MENGHADAP KE ARAH PINTU APABILA BERTAMU.

Comments